8 Makanan Yang Bisa Meningkatkan Kesuburan Tubuh

Updated at: 08:14.
Under Category: Kesehatan
8 Makanan Yang Bisa Meningkatkan Kesuburan Tubuh | nutrisi adalah salah satu hal yang sangat penting dan perlu untuk diperhatikan pada masa mempersiapkan kehamilan, pada prinsipnya anda perlu mengkonsumsi beragam makanan sehat dengan gizi yang seimbang, dan juga sangat bagus untuk menghindari makanan cepat saji, makanan yang mengandung zat tambahan , seperti pengawet, penyedap rasa, pemanis buatan dan masih banyak yang lainnya karena bisa membahayakan dan menyisakan racun didalam tubuh anda,  dan setelah itu anda perlu makan secara seimbang dan tidak berlebihan sesuaikan dengan kebutuhan kalori tubuh untuk menjaga berat badan tubuh anda tetap ideal

adapun beberapa makanan dari sekian banyak makanan yang tersedia,  dan anda bisa menemukan beberapa makanan yang sudah dianggap dan sudah terbukti bisa meningkatkan kesuburan , diataranya sebagai berikut :
  • Susu Dan Berbagai Produk Olahannya :  protein merupakan salah satu zat gizi yang sangatlah penting dan harus dipenuhi selama masa menjelang kehamilan anda,  porsi protein yang anda butuhkan dalam makanan sehari hari cukup itu tinggi  yaitu 35% dalam jumlah tersebut bisa didapat dari susu dan produk olahannya seperti keju dan juga yoghurt
  • Kacang Hijau dan Kecambah : kacang hijau itu sudah lama sekali dikenal sebagai bahan makanan yang memiliki kandungan protein yang tinggi, namun nutrisi yang dikandung kacang hijau adalah vitaminE dan kadarnya memang cukup tinggi, citamin E ini dapat berperan sebagai antioksida dan juga bisa melindungi sel telur dari kerusakan akibat radikal bebas, dan juga kecambah mengandung vitamin B6 yang dapat berperan dalam menyeimbangkan hormon reproduksi
  • Avokad ( alpukat ) : avokad sudah sangat dikenal luas sebagai buah dewa karena memiliki kandungan gizi yang sangatlah lengkap, kandungan tersebut diantaranya adalah vitamin B6, potassium yang berperan dalam mengatur hormon tiroid pada wanita, dan juga mengandung beta karoten, asam folat, vitamin E dan B, serta klorofil yang sudah terbukti bisa meningkatkan daya tahan tubuh
  • Madu : madu ternyata juga mengandung berbagai macam zat gizi yang sangat berperan penting bagi kesehatan tubuh, zat gizi yang terkandung didalamnya juga sangat mudah untuk dicerna dalam tubuh, dengan demikian madu bisa sangat membantu kebugaran tubuh dan vitalitas tubuh pasangan
  • Ginseng : tanaman yang sering kita temukan dalam banyak sekali racikan pengobatan herbal ini ternyata juga dapat berperan dalam menyeimbangkan hormon metabolisme tubuh,  hormon testosteron adalah salah satu hormon yang dapat dihasilkan dari ginseng ini , dan tentunya hormon ini sangat dibutuhkan oleh pria untuk menjaga kesehatan organ reproduksinya
  • Kurma : jika dilihat dari sudut pandang umum buah merupakan hal yang sangat baik dalam menjaga kesehatan tubuh, namun kurma juga memiliki khasiat yang tersendiri,  mengkonsumsi kurma secara teratur dipercaya bisa membantu kesuburan pasangan dan membantu mengatasi masalah kemandulan
  • Serat : serat paling banyak kita temukan berada didalam sayuran dan juga buah buahan, tidak hanya bisa untuk menjaga kesehatan pencernaan, namun serat juga bisa membantu untuk meningkatkan kesuburan pasangan
  • Jahe Dan Lengkuas : didalam jahe dan juga lengkuas terdapat zat yang disebut sebagai sineol yang dapat membantu untuk mencegah ejakulasi dini, merangsang ereksi, dan juga melancarkan peredaran darah, sebaiknya dua bumbu dapur yang sangat berkhasiat ini selalu ada dalam makanan anda, jika tidak anda bisa mengkonsumsinya secara langsung

semoga informasi mengenai 8 Makanan Yang Bisa Meningkatkan Kesuburan Tubuh bermanfaat untuk anda semua dan anda bisa memiliki tubuh yang sehat dan juga kuat untuk menjaga kesehatan kehamilan kelak.

8 Makanan Yang Bisa Meningkatkan Kesuburan Tubuh
"8 Makanan Yang Bisa Meningkatkan Kesuburan Tubuh" Di Posting oleh blog , Monday 12 May 2014, pukul 08:14 dalam topik Kesehatan dan permalink http://tscribbles.blogspot.com/2014/05/8-makanan-yang-bisa-meningkatkan.html. Nomer ID: 5.888,888.

Comments :

 
© 2012 tscribbles
Is Hosted by Blogger